Rabu, 06 November 2013
Cara membuat slot iklan SITTI
Membuat slot iklan SITTI adalah hal yang selanjutnya anda lakukan setelah anda menjadi Publisher di SITTI. Hal ini harus dilakukan karna sudah menjadi hal wajib anda sebagai Publisher, karena percuma bila anda sebagai Publisher tidak memiliki iklan yang dipasang pada blog anda. Cara membuatnya pun sangat mudah dan simpel.
Begini caranya:
- Login ke akun Publisher SITTI anda
- Setelah masuk, pilih Buat Slot Baru
- Isikan alamat situs anda dan jenisnya
- Klik OK
- Daftar Slot menunggu persetujuan
- Daftar Slot yang telah disetujui
- Kode Iklan
Lalu copy paste kode HTML yang muncul
Dan hal terakhir yang harus anda lakukan adalah memasang iklan pada blog dan bisa anda lihat hasilnya.
Related Posts : cara,
iklan,
membuat,
sitti,
slot
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar